Kamis, 08 Oktober 2009

Apa Makanan Organik itu

MAKANAN organik, pada dasarnya adalah semua jenis pangan yang berasal dari organisme hidup (hewan atau tumbuhan). Namun, saat ini istilah organik digunakan secara terbatas untuk produk-produk tanaman yang tidak atau hanya sedikit menggunakan pestisida dan pupuk buatan.

Manfaat beberapa jenis bahan pangan organik untuk kesehatan:
  • Alpukat: baik untuk menjaga pertumbuhan dan kesehatan sel.
  • Bawang putih: antikolesterol dan penuaan dini.
  • Bawang merah: membantu pencegahan kanker perut.
  • Bayam: baik untuk kesehatan otak dan kesehatan penglihatan.
  • Buah berry: mencegah infeksi pada prostat dan saluran kencing.
  • Brokoli: membantu tubuh membuang bahan-bahan bersifat karsinogen.
  • Kol: bermanfaat bagi pencegahan kanker usus, perut dan payudara
  • Tomat: membantu pencegahan kanker rahim, pankreas dan usus.
  • Wortel: mencegah penuaan dini.

Manfaat makanan organik

  • Bekerja membersihkan darah.
  • Membuang racun yang menumpuk dalam sel.
  • Membantu regenerasi sel-sel baru.
  • Menjaga keseimbangan kadar asam basa tanpa obat-obatan, vitamin atau pun suplemen tambahan.
Kelebihan makanan organik
  • Memiliki kandungan gizi yang lebih baik. Makanan organik rata-rata mempunyai kandungan vitamin C, mineral, serta phytonutrients (bahan dalam tanaman yang dapat melawan kanker) yang lebih tinggi ketimbang bahan pangan konvensional.
  • Makanan organik lebih tahan lama hingga tidak mudah basi.
  • Menghemat proses produksi dan mengurangi tingkat kerusakan lingkungan.

Bahaya makanan non organik

a. Efek unsur dan pestisida yang terkandung dalam makanan:
  • Menyebabkan gangguan kesadaran (cognitive dysfunction) seperti sulit mengeja, membaca, menulis, membedakan warna, termasuk berbicara.
  • Memperbesar risiko terhadap gangguan fisik otak.
  • Salah satu penyebab kanker payudara.
  • Berpotensi menyebabkan masalah pada produksi sperma.
b. Ancaman pestisida bagi manusiaan.
  • Mengancam generasi penerus. Anak-anak berpotensi terkena lebih banyak pestisida daripada orang dewasa.
  • Pencemaran air tanah.
  • Boros energi, banyak energi yang dibutuhkan untuk memproduksi pupuk kimia dari pada untuk mengolah dan memanen tanaman.

Tips mengonsumsi makanan Organik

  • Pilihlah sayuran, buah-buahan atau daging yang memang telah memiliki label yang jelas dan resmi.
  • Cucilah sayur atau buah organik dengan air yang mengalir ( keran) beberapa kali, agar sayuran terhindar dari telur ulat.
  • Rebuslah sayuran dengan suhu panas yang cukup. Sehingga dapat mematikan telur atau bakteri yang menempel.(berbagai sumber)***


Apakah yang disebut makanan organik?


Makanan organik bermaksud makanan yang berasal dari alam yang membawa sifat asli alami dan tidak tercemar. Produk organik terdiri dari : sayuran, buah-buahan, vitamin, pasta gigi, sabun dan Melilea Greenfield Organic lain sebagainya.

Produk Melilea Greenfield Organic berisikan lebih dari 20 macam bahan yang telah di nyatakan bebas polusi hingga pada taraf 0%, termasuk di dalamnya golden grain, sayur-sayuran dan buah-buahan, yang diproses dengan menggunakan teknologi terkini dan tercanggih. Nutrisi botanik yang tak ternilai ini di formulasikan untuk membentuk keseimbangan di tubuh kita. Melilea Greenfield Organic menyajikan campuran serat yang dapat dilarutkan, bahkan ia mampu sebagai pembersih tubuh yang baik. Makanan organik alami ini memberikan nutrisi botanikal alami termasuk vitamins, garam mineral serta fitonutrient (nutrisi dari tumbuhan). Untuk informasi lebih lengkap Mengenai Greenfield organic klik disini

Makanan organik adalah produk pertanian yang bebas dari pupuk kimia, bahan kimia dan bahan tambahan sejak permulaan ditanam. Salah satu cara bertaninya dengan menggunakan pupuk alami non kimia, membajak tanah secara tradisional, memasukkan cacing kedalam tanah untuk menggemburkan tanah.

Peternakan hewan organik dimulai dengan pemberian makanan organik, makanan yang bebas dari hormon pertumbuhan dan hormon lainnya. Misalnya sapi penghasil susu diternak di padang rumput organik maka daging dan susu yang dihasilkan dikategorikan sebagai produk organik.

Produk-produk organik tersebut mengahsilkan produk yang lebih berkualitas dan memiliki rasa asli, sebagai contoh ayam kampung dan ayam boiler, ayam kampung memiliki rasa lebih sedap.

Pemakaian produk organik berarti mengurangi/menghindari bahan-bahan kimia didalam tubuh yang dapat mengganggu sitem kekebalan tubuh yang menyebabkan banyak penyakit modern.

Dengan produk organik, tubuh manusia terbebas dari bahan kimia dan membuat umur manusia lebih panjang.


Makanan Organik untuk penyembuhan Alami

Penyembuhan alami bagaimanapun berkaitan dengan makanan organic. Makanan organic terdiri dari unsur-unsur penghilang toksin yang ampuh dan dapat merangsang serta mempercepat fungsi penyembuhan tubuh secara alami.

Tubuh anda akan mengalami 4 (empat) proses positif regenerasi internal.

1. Reaksi makanan organik pada system tubuh anda

Gizi pada makanan organic akan meningkatkan pertukaran zat dalam tubuh anda, yang menghasilkan beberapa reaksi :
  • Meningkatkan pemulihan kerusakan mental
  • Meningkatkan kesehatan jasmani
  • Mengurangi kecendrungan kelelahan
  • Wajah terlihat lebih berseri/bercahaya
  • Menambah sifat kejantanan
  • Anda mungkin akan merasa lemah dan mengalami pusing untuk sementara; hal tersebut disebabkan oleh anda mulai menjadi lebih waspada dan tidak memerlukan tidur yang terlalu banyak-sehingga anda tidak akan merasa lemah sama sekali.
2. Penghilang Toksin akan mempunyai dampak

Hal tersebut berdasarkan filsafat penyembuhan alami bahwa manusia akan menjadi tidak sehat disebakan oleh toksin. Saat ini, setiap orang menjadi cendrung makan dan minum apa saja yang disukai. Makanan yang dicerna mungkin mengandung banyak tambahan zat kimia. Walaupun pada waktu usus kosong, tidak semua toksin dapat dikeluarkan tubuh.Tekanan yang berkepanjangan, pengambilan obat-obatan dan pengobatan yang berlebihan merupakan salah satu penyebab dan sumber penumpukan toksin di dalam tubuh. Toksin-toksin tersebut merupakan sumber utama dari berbagai penyakit didalam tubuh. Bila kita ingin bebas dari penyakit, kita harus menghilangkan toksin-toksin tersebut dari tubuh kita. Green Field organik telah terbukti dapat mengeluarkan Toksin-toksin dari dalam tubuh kita. Untuk informasi lebih lengkap Mengenai Greenfield organic klik disini

3. Kemungkinan timbul rasa sakit pada badan

Gizi pada makanan organic dan bahan-bahan penghilang toksin akan memperlancar peredaran darah serta merangsang proses pemulihan badan secara alami. Namun, hal tersebut dapat menyebabkan bagian tubuh yang lemah akan merasakan beberapa bentuk rasa sakit atau menambah rasa nyeri yang sudah ada sebelumnya. Namun, hal tersebut bersifat sementara dan akan menghilang dalam waktu beberapa hari.

4. Pemulihan sel-sel tubuh pada tahap tidak aktif

Kandungan gizi dan unsur penghilang toksin yang berasal dari makanan organic sangat manjur. Hal tersebut akan merangsang penyembuhan alami dalam tubuh. Pada waktu proses berjalan, tubuh anda akan diatur dan anda akan mengalami rasa kantuk dan lemah namun rasa tersebut akan menghilang sedikit demi sedikit.


Manfaat dan Khasiat Makanan Organik
Melilea Greenfield Organik adalah makanan alami / Organik yang dibuat dari 20 jenis sayuran, buah-buahan dan biji-bijian. Semua bahan tersebut dihancurkan dan dijadikan serbuk pada suhu rencah tanpa kelembaban dengan teknologi tinggi. Makanan organik ini dirumuskan secara khusus oleh beberapa pakar pengobatan alamiah berdasarkan keperluan sel-sel manusia mengikuti kadar-kadar tertentu, untuk memberi bekal zat seimbang kepada berbagai organ tubuh. Produk ini mengandung 4 (empat) jenis herba yang berfungsi untuk membuang toksin serta membersihkan saluran usus kita. Semua bahan ini memiliki manfaat, untuk tubuh kita.

Fungsi Naturopaty
Kita telah mengetahui bahwa penyebab utama penyakit itu adalah pengumpulan toksin dalam tubuh kita. Oleh karena itu, pembuangan toksin dari tubuh kita merupakan aspek penting dalam dunia pengobatan alamiah. Produk Melilea Greenfield Organik ini dibuat dengan ramuan khusus yang dapat membuang toksin dari tubuh kita.

Fungsi Penyembuhan Alami
Kenyataan mengatakan bahwa obat yang terbaik adalah makanan, terutama makanan organik. Melilea Greenfield Organik memiliki prinsip pengobatan modern yang memadukan unsur pembuangan toksin serta manfaat Makanan Organik untuk menggalakkan penyembuhan alami. Manfaat greenfield organik sudah dirasakan banyak orang.





0 comments: